Telkomsel seperti janjinya mengeluarkan informasi pre-order iPhone 5
hari ini.
Yang menarik, semua calon pembeli harus menjadi pengguna
pascabayar KartuHalo dan tidak bisa secara prabayar seperti edisi-edisi
sebelumnya. Ada empat paket yang ditawarkan oleh Telkomsel, semuanya
berupa uang muka dan biaya bulanan selama 12 bulan ke depan.
Periode pre-order adalah antara tanggal 7 Desember
No comments:
Post a Comment